Langsung ke konten utama

Postingan

Manfaat Lulur Lumpur Untuk Kecantikan

Inovasi produk kecantikan memang nggak ada matinya! Kalau dulu lagi  hits-hitsnya perawatan dengan teh hijau, ginseng, jahe, hingga madu sekarang yang lagi hits itu perawatan tubuh dengan lulur lumpur loh. Apa aja sih manfaat dengan lulur lumpur? Bukannya lumpur itu terkesan jorok ya, kok bisa ada manfaatnya untuk kecantikan ? Sebenernya lulur lumpur udah dipakai sejak zaman dulu loh gengs tepat sejak zaman mesir kuno. Meskipun nama nya lulur lumpur tapi nggak 100% kok terbuat dari lumpur,  lulur lumpur ini juga terdiri dari rempah-rempah serta bahan natural yang kemudian diramu sedemikian rupa supaya bermanfaat untuk kulit. Berikut adalah manfaat lumpur untuk kecantikan. 1.    Mengangkat sel kulit mati. Dengan terangkatnya sel kulit mati kita akan membuat kulit terlihat lebih segar, sehat, dan tidak kusam. Selain itu kamu juga bisa menggunakan teknik eksfoliasi loh kalau tidak mau menggunakan lulur lumpur. Rajin eksfoliasi setiap malam juga dapat mengangkat sel kulit mati dan me
Postingan terbaru

5 Bisnis Waralaba Untuk Sampingan Karyawan

Mengingat kebutuhan yang semakin meningkat membuat banyak orang termasuk para karyawan ingin memiliki usaha sampingan untuk menambah penghasilan. Namun kendalanya adalah rencana memiliki usaha sampingan tersebut tidak terwujud karena tidak percaya diri akibat minimnya pengalaman. Jika kendalamu karena tidak percaya diri akibat minimnya pengalaman, bisnis waralaba bisa jadi solusi yang tepat. Waralaba atau yang dikenal dengan istilah franchise dari bahasa Perancis, sedang menjadi trend bisnis saat ini. Bisnis waralaba banyak dilirik oleh karyawan yang ingin baru ingin memulai usaha, karena kepraktisannya. Sebelum memulai bisnis waralaba, kamu perlu tau bisnis waralaba apa yang sesuai denganmu saat ini, yuk disimak! 1. Makanan dan Minuman Bisnis waralaba yang banyak saat ini adalah bisnis waralaba makanan dan minuman, selain karena bisa masuk dalam segala usia, bisnis waralaba makanan dan minuman juga tidak membutuhkan modal yang besar. Contoh waralaba makanan dan minuman ada

Tips Supaya Celana Jeans Tidak Luntur

Setiap orang pasti memiliki celana kesayangan yang selalu di pakai. Entah itu celana jeans atau celana kulot. Jika Anda memiliki celana jeans yang banyak, pastikan Anda mengetahui cara merawatnya supaya celana jeans Anda tidak luntur . Berikut adalah tips supaya celana jeans tidak luntur. Hindari mencuci dengan air panas.  Air panas tanpa membuat warna celana jeans cepat pudar warna nya dan cepat mengerut.  Jangan terlalu sering dicuci. Celana jeans merupakan bahan yang tidak begitu tahan pada air. Celana jeans dapat dengan mudah menyusut dan warnanya cepat pudar jika terlalu sering dicuci. Cukup mencuci celana jeans Anda jika Anda benar-benar ada noda yang tak bisa dihilangkan. Selain itu usahakan untuk mencuci jeans dengan tangan dan tidak terlalu banyak menggunakan pemutih. Anda juga dapat menyimpan celana jeans di dalam kulkas untuk menjaga serat kain dari celana jeans tersebut.  Jangan menyetrika celana jeans. Setrika berpotensi untuk merusak celana jeans Anda. Gunakan

Ini Loh Pekerjaan Impian Generasi Milenial

Jika dulu dokter dan insinyur merupakan profesi idaman setiap anak, maka zaman sekarang profesi idaman setiap anak sudah berubah, terutama generasi milenial. Sekarang ada profesi baru yang diminati oleh anak-anak muda di generasi ini. Ini loh pekerjaan impian generasi milenial . Survey terbaru di Linkedin menunjukan bahwa bekerja di perusahaan di industri informasi teknologi dan keuangan menempati posisi teratas yang diminati oleh anak muda. Ternyata profesi ini juga mengalahkan popularitas profesi dokter, suster, dan tetangga loh. Selain itu generasi milenial juga bermimpi untuk menjadi pengusaha dan ilmuwan muda jika mereka tidak berminat untuk bekerja dengan orang lain. Berdasarkan dari survey di linkedIn tersebut, terdapat fakta bahwa generasi saat ini menginginkan adanya kemampuan untuk memiliki keterampilan baru dilihat dari evolusi pekerjaan impan dari masa ke masa. Selain itu para pelajar dan profesional juga dapat mengasah kemampuan dan ilmu mereka dengan terhubu

Kesalahan Dalam Mengirimkan CV Melalui JobsDB

Pada zaman sekarang banyak terdapat portal di mana Anda dapat mencari kerja sesuai dengan kemampuan dan keinginan Anda. Salah satunya ada melalui JobDB. Namun jangan salah, Anda tetap harus memperhatikan cara-cara yang benar dalam mengirimkan CV lewat JobsDB sekalipun. Berikut adalah kesalahan dalam mengirimkan CV melalui JobsDB . 1. Mengirimkan CV ke perusahaan yang salah. Hal yang paling tidak masuk akal adalah ketika Anda ingin melamar ke perusahaan X untuk posisi A tetapi yang ada kirimkan adalah lamaran ke perusahaan Y dengan posisi B. Para rekruiter pasti tidak akan membuang waktu mereka untuk melihat CV Anda sebagus apapun itu. 2. Mengirimkan CV asal-asalan. Sangat penting jika sebelum Anda mengirimkan CV, Anda memeriksa lagi apakah ada kesalahan penulisan dan hal-hal yang tidak informatif. Pastikan juga Anda lebih menonjolkan pengalaman kerja di medan Anda dibandingkan prestasi-prestasi Anda. 3. Mengirimkan CV melalui Batch Apply. Kalau di lihat sekilas, fitur di Jo

Cara Memilih Jaket Supaya Terlihat Langsing

Setiap wanita pasti terlahir sempurna. Namun tidak sedikit wanita yang tidak bisa menerima bentuk tubuh nya atau minder kalau tubuh nya terlihat kurus atau gemuk. Namun jangan kuatir, jika kamu merupakan wanita  dengan postur tubuh sedikit gemuk, kamu tetap bisa kok terlihat modis dengan menggunakan jaket kesayangan kamu. Berikut adalah cara memilih jaket supaya terlihat langsing . 1. Menggunakan jaket yang sesuai dengan ukuran tubuh.  Jangan memilih jaket dengan ukuran besar karena hanya akan membuat tubuhmu terlihat lebih besar. Kamu juga tidak akan nyaman ketika menggunakan jaket dengan ukuran terlalu kecil. Dengan menggunakan jaket yang sesuai dengan ukuran tubuh, akan membuat kamu terlihat lebih langsing. 2. Jaket yang tidak terlalu panjang di bagian bawahnya.  Untuk mendapatkan efek tinggi dan langsing, sebaiknya kamu menggunakan jaket yang panjangnya tidak melebihi panjang tanktop yang kamu gunakan. 3. Pastikan kamu memilih warna jaket yang pas.  Untuk menyam

Cara Membuat Squishy Mudah Di Rumah

Kamu merupakan orang yang selalu mengikuti trend? Kalau iya, pasti kamu tahu donk yang nama nya squishy. Squishy merupakan mainan dengan tekstur lembut dan kenyal yang membuat orang gemas dan ingin terus meremasnya. Mengapa squishy sangat digemari? Karena squishy ini bisa dijadikan sebagai obat penghilang stress. Model nya juga unik-unik. Ada yang dalam bentuk gantungan kunci hingga gantungan handphone. Kalau kamu mau berkreasi membuat squishy di rumah juga bisa loh, berikut adalah cara membuat squishy mudah dirumah Kamu harus menyiapkan bahan-bahannya terlebih dahulu. Karena kali ini kita akan membuat squishy dari spons, maka bahan utama yang harus kamu siapkan adalah spons. Kamu bisa menggunakan bahan spons yang biasa dipakai untuk mencuci piring atau yang biasa digunakan untuk keperluan makeup.  Kemudian alat utama yang digunakan adalah gunting untuk memotong. Lalu lem yang tidak kaku saat lem mengering seperti lem silikon atau lem arcilic. Gunakan juga cat timbul untuk